Loading...

Agenda Bupati dan Wabup Kuningan Kamis 20 Maret 2025 Ada 12 Acara, Salah Satunya Pembagian Kompensasi untuk Kusir Delman

 


KUNINGAN (OKE)- Berikut jadwal kegiatan  Bupati Kuningan  Kamis (20/3/2025). Informasi berdasarkan laporan dari Bagian Protokol dan Komunikasi Pimpinan Setda

π˜Όπ™‚π™€π™‰π˜Ώπ˜Ό π™†π™€π™‚π™„π˜Όπ™π˜Όπ™‰ π˜½π™π™‹π˜Όπ™π™„ 

Kamis, 20 Maret 2025


1.Pkl.07.30 - 08.30 WIB (60')

*Memberikan Sambutan dan Pemaparan pada Acara Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal RPJMD Kabupaten Kuningan Tahun 2025 - 2029*

Lokasi : Aula Bappeda Kabupaten Kuningan

Penyelenggara : Bappeda


2. Pkl.08.30 - 09.30 WIB (60')

*Menerima dan Menghadiri Kegiatan Silaturahmi serta Dialog / Diskusi Mahasiswa STIK Lemdiklat Polri Bersama Dinas Lingkungan Hidup dan Dinas Perhubungan Kabupaten Kuningan dalam rangka Kegiatan Pengabdian Masyarakat di Wilayah Kabupaten Kuningan*

Lokasi : R.Rapat Linggajati

Penyelenggara : Polres Kuningan


3. Pkl.09.00 - 10.00 WIB (60')

*Mengukuhkan, Melantik dan Memberikan Arahan pada Kegiatan Pengukuhan Ketua dan Pelantikan Pengurus TP PKK Kabupaten Kuningan Masa Bakti Tahun 2025 – 2030*

Lokasi : Teras Pendopo Kabupaten Kuningan

Penyelenggara : Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Kuningan


4.Pkl.12.00 - 13.30 WIB (90')

*Menghadiri Pembagian Kompensasi untuk Kusir Delman dari Gubernur Jawa Barat*

Lokasi : Teras Pendopo


5.Pkl. 17.00 - 18.30 WIB (90')

*Buka Puasa Bersama*

Lokasi : Pondok Pesantren Al- Falah Cigarukgak Kecamatan Ciawigebang

Penyelenggara : Pondok Pesantren Al- Falah Cigarukgak Kecamatan Ciawigebang


6.Pkl.19.00 - 20.00 WIB (60')

*Safari Ramadhan / Tarling Tahun 2025M / 1446H*

Lokasi : Masjid Jami Al Mutaqin Desa Cigarukgak Kecamatan Ciawigebang

Penyelenggara : Bagian Kesra




π˜Όπ™‚π™€π™‰π˜Ώπ˜Ό π™†π™€π™‚π™„π˜Όπ™π˜Όπ™‰ π™’π˜Όπ™†π™„π™‡ π˜½π™π™‹π˜Όπ™π™„ 

Kamis, 20 Maret 2025


1.Pkl.07.30 - 08.30 WIB (60')

*Undangan Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal RPJMD Kabupaten Kuningan Tahun 2025 - 2029*

Lokasi : Aula Bappeda Kabupaten Kuningan

Penyelenggara : Bappeda


2. Pkl.09.00 - 10.00 WIB (60')

*Pengukuhan Ketua dan Pelantikan Pengurus TP PKK Kabupaten Kuningan Masa Bakti Tahun 2025 – 2030*

Lokasi : Teras Pendopo Kabupaten Kuningan

Penyelenggara : Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Kuningan


3. Pkl.10.00 - 11.00 WIB (60')

*Rapat Koordinasi Lintas Sektoral Kesiapan Operasi Ketupat Lodaya-2025*

Lokasi : Rupatama Polres Kuningan

Penyelenggara : Polres Kuningan


4.Pkl.12.00 - 13.30 WIB (90')

*Menghadiri Pembagian Kompensasi untuk Kusir Delman dari Gubernur Jawa Barat*

Lokasi : Teras Pendopo


5. Pkl.17.00 - 18.00 WIB (60')

*Takjil On The Street*

Lokasi : Jalan Pertigaan Pertanian


6.Pkl.19.00 - 20.00 WIB (60')

*Safari Ramadhan / Tarling Tahun 2025M / 1446H*

Lokasi : Mesjid Al-Karomah Desa Mekarjaya,  Kecamatan Pancalang

Penyelenggara : Bagian Kesra

Posting Komentar untuk "Agenda Bupati dan Wabup Kuningan Kamis 20 Maret 2025 Ada 12 Acara, Salah Satunya Pembagian Kompensasi untuk Kusir Delman"