KUNINGAN (OKE)- Hingga beres pelaksanaan cabor atletik, kontingen Kuningan mendulang 24 medali di Porpov Jabar XIV tahun 2022. Adapun 24 medali itu rinciannya adala 9 emas, 9 perak dan 7 perunggu.
Raihan 24 medali paling besar dari pada cabor lain, karena acbor angkat berar menyumbang 6 emas, 3 perak dan 1 perunggu. Pencapaian ini membuat Kuninga selalu menjadi raja dicabor ateltik.
Pada hari Jumat atletik Kuningan menambah dua emas, 1 perak dan 1 perunggu. Adapun rinciannya 2 emas dipersembahkan oleh Tresna Pga di nomor Lempar Cakram Putri dan satu lagi oleh Ika Puspa Dewi di nomor Lompat Tinggi Putri.
Sementara itu 1 perak disumbangkan oleh Eki Pebri Ekawati, di nomor Lempar Cakram Putri. Lalu, 1 perunggu dari nomor Lompat Tinggi Putri.
Selanjutnya di hari terakir Kuningan mempersembahkan lagi 1 perak melalui Alif M Baskar di nomor Lompat Tinggi Galah, dan 1 perunggu, dari Tim Estafet Putri 4 X 400 meter.
Berikut Rincian perolehan medali
9 Emas
1.Nomor Lontar Martil Putra Atas Nama Fahry Suransyah
2. Nomor Tolak Peluru Putri Atas Nama Eki Febri Ekawati
3. Nomor Lompat Galah Putri Atas Nama Beby Alya Putri
4.Nomor Dasa Lomba Putra Atas NamaRifky
5.Natasya Mahdalita lontar martil putri
6. Alif M. Baskar lompat tinggi putra
7. Ika Puspa Dewi Sapta Lomba
8.Tresna Pga di nomor Lempar Cakram Putri
9.Ika Puspa Dewi di nomor Lompat Tinggi Putri
9 Perak
1.Nomor Lompat Jauh Putri Atas Nama Rika Adyansah
2. Nomor Lari 100 Gawang Putri Atas Nama Intan Silviani
3. Nomor Lari 110 Gawang Putra Atas Nama Ricky Wibowo
4. Nomor Tolak Peluru Putri Atas NamaTresna PGA
5.Nomor Lompat Jangkit Putri Atas Nama Rika Adyansah
6. Tresna PGA lontar martil putri
7.Osa Miftahul lompat tinggi putra
8.Eki Pebri Ekawati, di nomor Lempar Cakram Putri
9.lif M Baskar di nomor Lompat Tinggi Galah
6. Perunggu
1.Lempar Lembing Putra Atas Nama M Rifki Nurfadilah
2.Nomor Lari 100 Gawang Putri Atas Nama Rika Adyansah
3.Nomor Lari 400 Meter Gawang Putri Atas Nama Intan Silviani
4.Nomor Lempar Lembing Atas Nama Putri Lusia Sitompil
5.Lompat Tinggi Putri.
6.Tim Estafet Putri 4 X 400 meter.
Posting Komentar untuk "Atletik Sumbang 24 Medali, Terima Kasih PASI!"