Loading...

Dapat Santunan, 185 Anak Yatim dan SLBN Bina Insani Sumringah

 

KUNINGAN(OKE)- Polres Kuningan, Saat ini masih dalam suasana bulan suci Ramadhan tentunya menjadi momentum kita semua untuk berlomba-lomba dalam kebaikan. Kapolres Kuningan AKBP Dhany Aryandy, S.I.K, mengatakan pemberian santunan tersebut ditujukan kepada Yayasan Ar Raudloh bertempat di halaman masjid Baitusaadah di desa Cijagamulya Kecamatan Ciawigebang Kab. kuningan yang diwakilkan kepada Kasat Binmas AKP Budi Hartono, S.H beserta anggot juga ke SLBN Bina Insani Desa dan Kec. Kalimanggiskulon.  Rabu, 20/04/2022.

Adapun jumlah santunan yang diberikan oleh AKBP Dhany Aryanda, S.I.K, kepada anak yatim dan anak SLBN sebanyak 185  (seratis delapan puluh lima) orang dimana anak-anak tersebut berasal dari Beberapa desa kurang lebih 16 (enam belas) desa di Kabupaten Kuningan, Ungkap AKP Budi Hartono, S.H melalui Kasi Humas IPTU Sukarno, S. E. 

Dalam sambutanmya ketua Yayasan Ar Roudloh mengucapkan rasa terimakasih kepada  Kapolres AKBP Dhany yang berkenan  memberikan santunan, insyallah akan santunan sangat bermanfaat bagi kami terutama bago anak anak Yatim, "Ucap Bapak Yanto Wirta Saleh dalam sambutannya. 

Lanjut AKP Budi Hartono, S.H yang mewakili Kapolres AKBP Dhany Aryanda, S.I.K, semoga sedikit bantuan ini sekiranya bermanfaat bagi anak anak yang ada di Yayasan Ar Roudloh, kita sama sama mendoakan semoga mereka kelak bisa  mencapai apa mereka cita-citakan, meskipun dengan keterbatasan dan Kekurangan saat ini. Ujar Kasi Humas IPTU Sukarno.

Posting Komentar untuk "Dapat Santunan, 185 Anak Yatim dan SLBN Bina Insani Sumringah "